Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PELITAKU
Langkah-langkah Meresensi Buku
Penulis : DR. A.M. Slamet Soewandi
Berikut ini adalah langkah-langkah praktis yang dapat Anda gunakan untuk membuat resensi sebuah buku.
1. Melakukan penjajakan atau pengenalan buku yang diresensi, meliputi:
Artikel Terkait
2. Membaca buku yang akan diresensi secara menyeluruh, cermat, dan teliti. Peta permasalahan dalam buku itu perlu dipahami dengan tepat dan akurat.
3. Menandai bagian-bagian buku yang memerlukan perhatian khusus dan menentukan bagian-bagian yang akan dikutip sebagai data acuan.
4. Membuat sinopsis atau intisari dari buku yang akan diresensi.
Artikel Populer
- Budaya: Abstrak Sekaligus Nyata dalam Sastra (163)
- taufiqismail.com (159)
- Efek Jera dengan Bahasa Gamblang (158)
- Kritik Budaya Lewat Tulisan (155)
- Menyelami Sastra Dengan Kritik Sastra (155)
- Mengamati Budaya (154)
- Kehidupan John Milton (1608 -- 1674) (127)
- Mampukah Bahasa Indonesia Menjadi Media Pembebasan? (127)
- Kritik Sastra: Sebuah Metode Ekstraksi Ide (115)
- Bagaimana Melakukan Kritik terhadap Karya Sastra (114)
- Kreatif dalam Memakai Kata/Istilah Asing dalam Bahasa Indonesia (97)
- Mediasastra.com (86)
- Menentukan Bentuk Tulisan (60)
- Menengok Profesi Penerjemah (54)
- Ragam Profesi dalam Bidang Penerjemahan (37)
- Memaknai Kenangan dengan Menulis Memoar (12)
- John Wycliffe (7)
- Menjadi Penulis Bayangan? Nanti Dulu.... (7)
- Penerjemah yang Andal Adalah Penerjemah yang Berkembang (6)
- Nasionalisasi Singkatan (4)
- Guru + Bahan Ajar = Kemajuan Pendidikan (4)
- Menulis Memoar: Mengapa Tidak? (4)
- Wattpad.com (3)
- Jangan Biarkan Bahasa Indonesia Baku Terbenam Oleh Waktu (3)
- Semua Tentang Ghostwriter (2)
Pages
5. Menentukan sikap atau penilaian terhadap hal-hal berikut ini:
Sebelum melakukan penilaian, alangkah baiknya jika terlebih dahulu dibuat semacam garis besar (outline) dari resensi itu. Outline ini akan sangat membantu kita ketika menulis.
6. Mengoreksi dan merevisi hasil resensi dengan menggunakan dasar- dasar dan kriteria-kriteria yang telah kita tentukan sebelumnya.
Bahan dikutip dari sumber:
Judul Buku : Dasar-dasar Meresensi Buku
Penulis : DR. A.M. Slamet Soewandi
Penerbit : PT Gramedia Widiasarana Indonesia, Jakarta Tahun : 1997
Halaman : 6 - 7
- 77848 reads